Friday, February 7, 2020

RPS Manajemen Sarana Prasarana


Rencana Pembelajaran Semester (RPS)

Mata Kuliah    : Manajemen Sarana Prasarana
Semester         : VI
Jurusan            : MPI
Dosen              : Fauzan, M. Ed

A. Dekripsi Mata Kuliah
Mata kuliah Manajemen Sarana dan Prasarana memberikan keterampilan dan pengetahuan  tentang pengelolaan sarana dan prasarana yang digunakan oleh lembaga pendidikan. Pemahaman teori dan konsep manajemen sarana prasarana diharapkan menjadi bekal bagi mahasiswa agar menjadi dasar ketika bekerja di dunia pendidikan.

mata kuliah ini mempelajari konsep manajemen sarana dan prasarana, Konsep Dasar Perencanaan Sarpras, Konsep Dasar Pengadaan Sarpras, Konsep dasar Inventarisasi Sarpras, Konsep dasar Pengaturan dan Penggunaan Sarpras, Konsep Dasar Pemeliharaan Sarpras, Konsep dasar Penghapuasan/Pemusnahan.
B. Standar Kompetensi
Pada akhir pembelajaran, mahasiswa diharapkan mengusai standar kompetensi secara konseptual tentang pengelolaan sarana prasarana yang diimplementasikan dalam mengelola pendidikan pada setiap satuan dan jenjang pendidikan
C. Urgensi Matakuliah :
Setelah selesai mengikuti pembelajaran matakuliah Manajemen sarana prasarana, mahasiswa diharapkan mampu memahami, menguasai, menganalisis, mengambangkan, dan mengimplementasikan dalam mengelola pendidikan dan praktik pengelolaan pendidikan, yang terkait dengan sarana dan prasarana.
D. Evaluasi Hasil Belajar
Komponen evaluasi perkuliahan meliputi: nilai ujian tengah semester, ujian akhir semester, partisipasi kegiatan kelas, presensi, serta pembuatan dan penyajian makalah.
E. Penilaian Hasil Perkuliahan
Penilaian hasil perkuliahan di dasarkan pada hasil kerja mahasiswa yang meliputi:
1.      KO         25  %
2.      UTS        25  %
3.      UAS       50 %

E. Pokok Bahasan
Pertemuan
Materi
Keterangan
1
Pengantar Perkuliahan/ Pengertian manajemen sarana prasarana

2
Ruang lingkup sarana prasarana

3
Tujuan dan prinsip sarana prasarana

4
Macam-macam dan jenis sarana prasarana

5
Perencanaan sarana prasarana

6
Pengadaan saran prasarana

7
UTS

8
Penyaluran sarana prasarana

9
Penyimpanan dan inventarisasi sarana prasarana

10
Pengaturan dan penggunaan sarana prasarana

11
Pemeliharaan sarana prasarana

12
Penghapusan saran prasarana

13
Analisis sarana prasarana

14
UAS


F. Refrensi
1.    Barmawi dan M.Arifin, Manajemen Sarana dan Prasarana Sekolah, Ar-Ruzz Media, Yogyakarta, 2012
2.    Ibrahim Bafadal, Manajemen Perlengkapan Sekolah (Teori dan Aplikasinya), Bumi Aksara, Jakarta, 2014
3.    Matin, Nurhattati Fuad, Manajemen Sarana dan Prasarana Pendidikan Konsep dan Aplikasinya, Raja Grafindo, Jakarta, 2016
4.    Suharsimi Arikunto, Lia Yuliana, Manajemen Pendidikan, Graha Cendekia, Yogyakarta, 2015
5.    Malayu Sp. Hasibuan, Manajemen Dasar, Pengertian dan masalah, Bumi aksara, Jakarta, 2004
6.    Moch. Idochi Anwar, Administrasi Pendidikan dan Manajemen Biaya Pendidikan, Alfabeta, Bandung, 2003

F. Kelompok dan Tugas
No
NIM
Nama
Kelompok
Materi
1


I


Tujuan dan prinsip sarana prasarana

2


3


4


5


6


II
Macam-macam dan jenis sarana prasarana
7


8


9


10


11


III
Perencanaan sarana prasarana
12


13


14


15


16


IV

Pengadaan saran prasarana

17


18


19


20


21


V
Penyaluran sarana prasarana
22


23


24


25


26


VI
Penyimpanan dan inventarisasi sarana prasarana
27


28


29


30


31


VII


Pengaturan dan penggunaan sarana prasarana
32


33


34


35


36



VIII

Pemeliharaan sarana prasarana
37


38


39


40


41



IX



Penghapusan saran prasarana
42


43


44


45



G. Pedoman Tugas Kelompok
1.    Artikel diketik dalam kertas A4 dengan font Times New Roman ukuran 12
2.    Artikel diketik dengan spasi 1.5 dengan bidang pengetikan 4 cm dari tepi kiri, 3 cm dari tepi atas, kanan, dan bawah
3.    Artikel ditulis sekurang-kurangnya 10 halaman, termasuk daftar isi dan daftar rujukan
4.    Daftar rujukan sekurang-kurangnya 5 buku.
5.    Artikel yang tidak memenuhi standar penulisan, akan dikembalikan untuk direvisi
6.    Artikel dikirim via emal; masfauzan@gmail.com, maksimal 1 hari sebelum perkuliahan.
7.    Kerangka artikel terdiri dari:
a.       Pendahuluan
1)      Latar belakang masalah
2)      Pentingnya substansi pembahasan
3)      Manfaat pembahasan substansi
b.      Pembahasan
1)      Sub pembahasan……
2)      Sub pembahasan ……
3)      Sub pembahasan ……
c.       Penutup
1)      Kesimpulan
2)      Saran
d.      Daftar Rujukan






No comments:

Post a Comment